Harga Tiket Bus Pahala Kencana
Tiket bus pahala kencana sangat banyak di cari oleh pengguna moda transportasi bus, pasalnya bus pahala kencana ini melayani banyak rute antar kota dan pulau (AKAP). Selain harga tiket bus yang masih terjangkau tentunya fasilitas yang di berikan oleh bus ini sudah sangat memadai. Pahala kencana sendiri terbagi menjadi beberapa sub class, dan ribuan Agen PO tersebar di seluruh Indonesia.
Bus Pahala Kencana

Bus pahala kencana
PO Bus Pahala Kencana adalah sebuah perusahaan jasa angkutan umum yang sudah sejak lama berdiri yaitu pada tahun 1976. PO Pahala Kencana tidak hanya melayani jasa angkutan umum saja, namun juga hingga sampai saat ini telah memperluas jasanya dengan melayani bus pariwisata serta juga jasa ekpedisi barang. Rute yang biasa dilalui oleh Bus Pahala Kencana yakni meliputi Madura, Pulau jawa, Bali, hingga sebagian kota di pulau Sumatera seperti saja Palembang. Dengan harga tiket Bus Pahala Kencana yang terbilang sangat terjangkau dengan fasilitas yang sangat nyaman membuat PO Pahala Kencana menjadi Bus yang sangat diminati oleh masyarakat.
Beberapa armada dari Bus Pahala Kencana ini menggunakan chasiss Marcedes Benz maupun Hino dengan berbagai jenis yang memang sangat populer seperti Marcedes Benz OH1525, Hino RK8, OH1830 dan masih banyak yang lainya juga. Dimana Bus Pahala Kencana tersebut telah juga dilengkapi dengan suspense udara, sehingga akan membuat perjalanan Anda semakin nyaman dan aman. Dalam menjalankan bisnisnya pihak dari PO Pahala Kencana ini telah menyediakan 4 jenis type jasa layanan yakni diantaranya :
- Kelas Bisnis AC dengan bus yang memiliki kursi 2 – 3, kelas bisnis AC ini melayani untuk rute tujuan Purwokerto, Wonosobo dan Bobotsari.
- Kelas VIP dengan bus yang memiliki kursi 2 – 2, untuk kelas VIP ini melayani untuk rute Palembang, Solo, Yogyakarta, dan Wonogiri.
- Kelas Ekslusif menggunakan bus dengan kursi 2 -2 yang sudah diberi fasilitas tambahan seperti bantal, selimut, leg rest, toilet dan gratis makan 1 kali. Untuk kelas eksekutif ini melayani hampir semua rute yang di lalui oleh Bus Pahala Kencana.
- Kelas Super Eksekutif mengunakan bus yang berkursi 1 -2 sedangkan kelas Super Eksekutif Pahala Kencana ini melayani rute dengan tujuan Kudus, Semarng dan lasem.
Lalu berapa harga tiket bus pahala?? harga tiket tentunya sangat bervariasi tergantung tujuan dan kota masing-masing, misalnya bus pahala jakarta-surabaya yang di bandrol mulai dari 250-500 ribu dan harga tersebut tentunya akan berbeda ketika musim-musim tertentu seperti event lebaran dan tahun baru.
Harga Tiket Bus Pahala Kencana
Bus Pahala Kencana Jakarta
Jurusan ( Dari – Ke ) |
Harga Tiket |
Jakarta – Solo |
Rp. 170.000,- (VIP) |
Jakarta – Kudus |
Rp. 200,000,- |
Jakarta – Rembang, Temanggung, Jogjakarta |
Rp. 220.000,- |
Jakarta – Cepu, Bojonegoro |
Rp. 220.000,- |
Jakarta – Wonogiri |
Rp. 170.000,- |
Jakarta – Ponorogo |
Rp. 190.000,- |
Jakarta – Kediri |
Rp. 270.000,- |
Jakarta – Madiun dan Lasem |
Rp. 250.000,- |
Jakarta – Malang |
Rp. 330.000,- |
Jakarta – Surabaya |
Rp. 310.000,- |
Jakarta – Pasuruan |
Rp. 285.000,- |
Jakarta – Lumajang dan Banyuwangi |
Rp. 365.000,- |
Jakarta – Probolinggo |
Rp. 295.000,- |
Jakarta – Denpasar |
Rp. 455.000,- |
Jakarta – Madura |
Rp. 300.000,- |
Jakarta – Purwokerto |
Rp. 90.000,- (AC Ekonomi) |
Jakarta – Bobotsari dan Cilacap |
Rp. 100.000,- (AC Ekonomi) |
Jakarta – Palembang |
Rp. 230.000,- (VIP), Rp. 280.000,- (Eksekutif) |
Jakarta – Prabumulih |
Rp. 200,000,- (VIP) |
Baca Juga : Harga Tiket Bus Lorena
Bus Pahala Kencana Bandung
Jurusan ( Dari – Ke ) |
Harga Tiket |
Bandung – Denpansar |
Rp. 460.000,- |
Bandung – Blitar dan Bojonegoro |
Rp. 230.000,- |
Bandung – Semarang |
Rp. 165.000,- |
Bandung – Surabaya |
Rp. 250.000,- |
Bandung – Yogyakarta |
Rp. 170.000,- |
Bandung – Malang |
Rp. 170.000,- |
Bandung – Solo |
Rp. 180.000,- |
Bandung – Kalianda Lampung |
Rp. 255.000,- |
Bandung – Palembang |
Rp. 330.000,- |
Bandung – Baturaja |
Rp. 310.000,- |
Baca Juga : Harga Tiket Bus Harapan Jaya
Bus Pahala Kencana Tangerang
Jurusan ( Dari – Ke ) |
Harga Tiket |
Tangerang – Wonosobo |
Rp. 110.000,- |
Tangerang – Surabaya dan Malang |
Rp. 330.000,- |
Tangerang – Palembang |
Rp. 230.000,- |
Tangerang – Madiun dan Yogyakarta |
Rp. 160.000,- |
Tangerang – Ponorogo |
Rp. 190.000,- (VIP) |
Tangerang – Cilacap |
Rp. 100.000,- (AC Ekonomi) |
Tangerang – Semarang, Salatiga, Solo, Wonogiri |
Rp. 170.000 (VIP) |
Disclaimer: Harga tiket diatas hanya sebagai acuan untuk harga pasti bisa langsung cek di agen atau PO terdekat.
Kabar baiknya untuk Anda pengguna moda transportasi bus , kini tiket bus pahala kencana online bisa di dapatkan melalui situ resmi pahala atau penjual tiket online lainnya. Harga tiket bus pahala kencana yang di tawarkan pun sangat bervariasi tergantung Agen atau PO Bus.